Manfaat Presentasi Menggunakan PowerPoint dalam Keprofesionalan Guru saat Mengajar

Guru dikatakan profesional ketika memenuhi beberapa kompetensi seperti kompetensi sosial, kepribadian, pedagogik dan kompetensi profesional. Penggunaan PowerPoint saat presentasi guru di depan kelas termasuk salah satu upaya kompetensi pedagogik guru. Inilah yang dimaksud manfaat presentasi menggunakan PowerPoint dalam keprofesionalan guru saat mengajar.

Mengapa demikian? Karena guru dengan kompetensi pedagogik pasti akan merencanakan dan melaksanakan pembelajaran dengan terampil. Selain itu menjadi lebih mudah dipahami oleh siswa di kelas. Guru dengan kompetensi pedagogik sudah pasti akan menggunakan PowerPoint sebagai media pembelajaran di kelas. Baca juga tentang ide bisnis online 2022 yang menguntungkan.

Manfaat Presentasi Menggunakan PowerPoint

Apa Saja Manfaat Presentasi Menggunakan PowerPoint dalam Keprofesionalan Guru?

Lebih jelas untuk manfaat PowerPoint dalam presentasi guru di kelas atau keprofesionalan guru saat mengajar akan diulas pada uraian berikut ini:

READ  4 Kelebihan Aplikasi Netflix, Ada Fitur Parental Control yang Aman untuk Anak!

Penyampaian Materi Lebih Terorganisir

PowerPoint disusun dengan berupa informasi singkat atau materi singkat secara runtun. Adanya PowerPoint saat presentasi tentu akan membuat penyampaian lebih runtun. Selain itu, titik poin yang disampaikan pun akan lebih jelas.

Manfaatnya ini sangat dirasakan sekali bagi guru yang mengajar di kelas. Guru saat berpresentasi menggunakan PowerPoint akan nampak lebih profesional dibandingkan tanpa menggunakan media Power Point.

Pembelajaran Lebih Efektif dan Efisien

Sudah jelas pembelajaran akan jauh lebih efektif dan efisien dengan menggunakan Power Point. Guru tidak perlu menulis poin-poin penting di papan tulis untuk disampaikan ke anak didik sebab sudah terangkum di PowerPoint yang dibuat.

READ  Ini Dia 2 Aplikasi Word untuk Android guna Membantu Para Pegiat Literasi

Dengan begitu tentu presentasi akan jauh lebih efisien bukan? Waktu pembelajaran tidak terbuang hanya untuk menulis di papan tulis dan pembelajaran akan jauh lebih efektif karena poin-poin penting sudah tersusun rapi di PowerPoint.

Manfaat Presentasi Menggunakan PowerPoint Materi Lebih Mudah Tersampaikan

PowerPoint yang memuat poin-poin penting pembelajaran tentu saja akan tertangkap lebih mudah oleh siswa. Sebab sudah jelas hanya tinggal mengingatnya dengan penjelasan dari guru.

Hal ini tentu menjadi keberhasilan kompetensi pedagogik guru tersendiri jika siswa mudah memahami atau materi tersampaikan dengan baik pada siswa. Jadi tak heran kalau dengan PowerPoint guru terkesan lebih profesional.

Meningkatkan Nilai Guru

Manfaat presentasi dengan PowerPoint untuk guru yang terakhir tentu saja meningkatkan nilai guru tersebut. Baik dari sudut pandang siswa maupun guru lainnya. Sebab, dengan PowerPoint guru bisa menyampaikan dengan baik materi pembelajaran.

READ  Peluang Cara Bisnis Online Tahun 2021 yang Paling Menjajikan

Siswa yang mudah menangkap materi dan memahaminya dengan baik tentu menjadi pencapaian terbaik dari seorang guru. Itulah sebabnya mengapa power point penting digunakan saat presentasi oleh guru di depan kelas. Guru akan semakin profesional dengan kompetensi pedagogiknya yang semakin meningkat melalui media PPT ini. Simak juga tentang LGO188 yang menguntungkan.

Bagaimana menarikan manfaat presentasi menggunakan PowerPoint untuk keprofesionalan guru di dalam kelas? Oleh karena itu jika Anda berprofesi sebagai guru sangat disarankan menggunakan PowerPoint sebagai media penyampaian materi di kelas agar pembelajaran lebih efektif dan efisien.